√Kata Kata Bijak Menghadapi Masalah dan Cobaan Paling Bagus
Kata kata bijak cobaan dibutuhkan oleh banyak orang yang sedang diuji oleh Tuhan. Dalam hidup ini ujian memang tak akan pernah berhenti menimpa umat manusia, sebab pada dasarnya makhluk hidup memang hidup di dunia ini untuk menghadapi segela ujian dari Tuhan. Semuanya untuk mengukur tingkat ketakwaan yang dimiliki oleh makhluk tersebut, atau secara lebih khusus, manusia. Kata Kata Bijak Menghadapi Masalah dan Cobaan Paling Bagus
Nah, pada kesempatan kali ini akan dibagikan beberapa kata kata yang dapat digunakan untuk memberikan semangat hidup kepada orang yang sedang mengalami ujian tersebut. Seseorang yang diuji tidak boleh sekalipun menyerah pada keadaan, atau bahkan malah mengutuk Tuhan karena merasa mendapat ujian yang begitu berat. Sesungguhnya Tuhan tidak akan pernah menguji umatnya melebihi kemampuan yang dimiliki.
Sehingga, jika anda atau mungkin seseorang yang ada di sekitar anda diuji oleh Tuhan dengan ujian yang cukup berat, hal tersebut menunjukkan bahwa memang anda adalah orang yang dinilai kuat. Jadi, ujian yang berat bukan berarti menunjukkan bahwa Tuhan tak sayang Anda, justru Dia malah sangat menyayangi anda.
Hal yang perlu anda lakukan saat mendapatkan ujian yang berat adalah berusaha untuk menyelesaikan ujian tersebut dengan sebaik baiknya, berdoa kepada Tuhan semoga semuanya akan berakhir dengan baik. Hal tersebut akan membantu anda dalam rangka menngkatkan tingkat ketakwaan. Di samping itu, kata kata bijak cobaan yang akan dibagikan di bawah ini juga bisa membuat anda lebih semangat dalam menghadapi cobaan yang anda rasa begitu berat.
Kumpulan Kata Kata Bijak Cobaan
Bagi orang orang yang mampu bersabar maka mereka akan mendapat imbalan yang setimpal dengan semua kesabarannya.
Kebahagian itu hanyalah pantas didapatkan bagi orang – orang yang mampu menunggu kebahagian itu datang dengan sabar dan lapang dada.
Sabar dan ikhlas, bisa ngejadiin kamu seorang yg mulia dan terhormat di dunia sekalipun kamu bukan apa-apa.
Cinta memang terlihat sangat indah, tetapi cinta yang indah akan datang bagi mereka yang mampu bersabar dan setia menunggu keindahan tersebut.
Cinta tanpa masalah dan pertengkaran hanya ada dalam dongeng. Sabar saja. Ini semua akan membaik.
Menjadi lebih dewasa dan kuat berarti kita harus belajar pula menjadi orang bisa bersabar.
Orang yang tidak memiliki pasangan hidup adalah orang-orang yang mampu bersabar sampai pasangan sejatinya akan datang menghampirinya.
orang yg kuat dan sabar adalah orang yg berjaya mnyembunyikan perasaan sedihnya kpda orang lain dan sentiasa mengukir senyuman dengan ikhlas
Harus sabar sih, pasti banyak cobaan yang terpenting kita bisa mengambil hikmah dari Setiap masalah
Yang sudah berjalan baik, tidak ada masalah, kita rusak karena tidak sabar, prasangka, terlalu sensitif dan sebagainya.
Nasehati dirimu sendiri sampai engkau taat kpd dirimu..untuk sabar dan ikhlas kpd segala ketentuan Ilahi robbi
Aku akan menjadi pribadi yang lebih sabar menghadapi kesulitan dan lebih ikhlas menerima perpisahan.
Terkadang kita diuji oleh tuhan bagaimana kita mampu bersabar ketika kita diberikan suatu cobaan yang disebut dengan ujian dari tuhan.
Orang yg sabar bukan berarti orang yg tak akan pernah marah.Mereka hnya sebagian orang yg msh bisa tetap diam saat melihat masalah.
Adakalanya sebuah keputusan tidak sesuai dengan apa yg kita harapkan:) tapi dari situ kita belajar untuk ikhlas dan sabar
Awalnya pasti Kecewa dan gak percaya atas Keputusan Babas,Tapi yakinlah dikemudian hari kita bakal ngejalaninya dengan Ikhlas dan Sabar
Terkadang kita harus sabar ketika apa yang kita inginkan tidak sesuai dengan apa yang kita harapkan.
Pacaran itu bukan hanya sekedar cinta dan sayang, tapi harus belajar untuk tulus, ikhlas dan sabar.
Belajar menjadi sabar ketika menghadapi masalah akan membuat kita menjadi lebih dewasa dan baik.
Sabar adalah cara yg harus digunakan untuk menyelesaikan masalah apapun. Seberat apapun, akan cepat diselesaikan dengan kesabaran.
Ujian itu didikan daripada Allah . Mengajar hati untuk sabar dan ikhlas . Bicara pada Allah untuk kita faham makna redha tanpa ada batas
Orangtuaku mengajarkanku kesabaran yang luar biasa, jadi seberat apapun masalah hidupku harus sabar dan ikhlas nerima
Ketika masalah datang, Allah tidak meminta kita memikirkan jalan keluar sehingga penat. Tetapi, Allah hanya minta sabar dan solat
Cinta sejati tidak datang dengan sendirinya, namun cinta itu akan hadir dengan tenang apabila kita bisa sabar menunggunya.
Menjadi sabar dan ikhlas memang tak mudah, tapi itu harus. Belajarlah untuk menerima arti kehilangan dan penantian.
Apabila cinta kita jalani dengan sabar dan tulus maka cinta itu akan berujung dengan suatu kebahagian.
Sabar dan Ikhlas adalah kunci sukses menjalani segala cobaan yg Tuhan beri, agar hati & keyakinan kita tetap kuat bertahan..
Sebelum lahir kita sudah mengenal sabar dan ikhlas, ketika ibu melewati masa mengandung dan melahirkan, saat ayah berjuang penuhi kebutuhan
Bahagia itu datang bersama sabar dan perginya bahagia bersama ikhlas.
Untuk menjadi orang yang mampu bersabar memang tidak mudah, tetapi kita harus bisa menjadi orang yang sabar demi kehidupan kita nanti.
Nah, demikianlah kata kata bijak yang dapat disampaikan. Untuk anda yang membutuhkan kata kata lainnya, anda bisa mencarinya di berbagai sumber yang ada di internet. Sebab, jenis kata kata bijak tersebut sangat banyak yang membagikan, anda hanya tinggal jeli saja dalam menelusurinya.
Ujian terkadang datang bertubi-tubi, namun disitulah keimanan kita di uji olrh Yang Maha Kuasa, jika kita mampu melewatinya maka kita akan menjadi hamba yang selevel lebih tinggi dibandingkan sebelumnya. Maka dari itu terus berusaha dan jangan kupa berdoa memohon pertolongan Tuhan.
Kata kata bijak cobaan yang dibagikan di atas bisa dimanfaatkan dengan cara membagikan di media sosial. Saat ini peran media sosial memang begitu kuat dalam kehidupan orang orang, khususnya para remaja. Sehingga menebar kebaikan di media sosial adalah hal yang sangat efektif.