√Contoh Caution dalam Bahasa Inggris dan Penjelasannya

√Contoh Caution dalam Bahasa Inggris dan Penjelasannya - Hai Sobat pembaca, selamat datang kami ucapkan untuk Sobat pembaca KATA KATA BIJAK. Kami menyediakan kumpulan Kutipan (Quote) Kata Kata Bijak, Kata Kata Mutiara, Kata Kata Cinta, Kata Kata Motivasi, Kata Kata Rindu, Kata-kata sedih, kata-kata ucapan selamat dan banyak lagi lainnya. Dan jika kebetulan Sobat sedang mencari √Contoh Caution dalam Bahasa Inggris dan Penjelasannya, sepertinya tepat sekali, karena kesempatan kali ini KataKataBijakDunia.blogspot.com memang akan berbagi tentang √Contoh Caution dalam Bahasa Inggris dan Penjelasannya, oke yuk langsung di simak saja Sob.

Kata Bijak Bahasa Inggris dan ArtinyaContoh Caution dalam Bahasa Inggris dan Penjelasannya - Kalian semua pasti pernah membaca Caution bukan? Caution adalah kalimat peringatan dalam bahasa inggris. Tentunya kalian pernah menemui kalimat caution dimanapun kita berada. Tujuan dari Caution ialah memperingatkan kita untuk tidak melakukan sesuatu karena bisa berbahaya atau mungkin bisa mengurangi kualitas suatu barang. Berikut ada Beberapa contoh Caution dalam bahasa inggris dan penjelasannya
Contoh Caution dalam Bahasa Inggris dan Penjelasannya
Google Image - caution dalam bahasa inggris dan penjelasannya

Keep in the cool place
Jaga ditempat yang sejuk. Maksud dari caution tersebut adalah anda harus menyimpan suatu barang ditempat yang aman dan sejuk agar tidak mengurangi kualitas dari barang tersebut.

Caution: Highly Inflammabe
Peringatan: Mudah Terbakar. Maksud dari caution tersebut adalah  anda harus menjauhkan barang tersebut dari api, karena barang tersebut mudah terbakar.

Caution: High Voltage!
Peringatan: Bertegangan Tinggi. Maksud dari caution tersebut adalah anda tidak boleh menyentuh benda tersebut karena memiliki tegangan tinggi. 

Caution: Mind Your Step!
Peringatan: Pikirkan langkahmu. Maksud dari caution tersebut adalah anda harus memilih jalan secara hati hati karena bisa membuat anda terpeleset atau jatuh. Caution ini bisa anda jumpai di tempat umum.

Caution: Do not Swallow
Peringatan: Jangan ditelan. Maksud dari caution tersebut adalah anda tidak boleh menelan benda tersebut. Caution ini bisanya terdapat pada permen karet.

Caution: Radiation Area
Peringatan: Area Radiasi. Maksud dari caution tersebut adalah memberitahukan anda bahwa area tersebut merupakan wilayah radiasi.

Caution: No Phones!
Peringatan: Dilarang membawa Handpone. Maksud dari caution tersebut adalah anda dilarang membawa atau menghidupkan handphone. 

Caution: No Ringtones!
Peringatan: Dilarang membunyikan Handphone. Maksud dari caution tersebut adalah anda harus mematikan suara handphone anda atau merubah menjadi mode diam.

Caution: No Entrance
Peringatan: Dilarang Masuk. Maksud dari caution tersebut adalah anda tidak boleh masuk ke dalam suatu ruangan atau area.

Caution: No Smoking Area
Peringatan: Kawasan Dilarang Merokok. Maksud dari caution tersebut adalah anda dilarang untuk merokok di wilayah tersebut.


Contoh Caution dalam Bahasa Inggris dan Penjelasannya - Tulisan diatas merupakan contoh dari caution dalam bahasa inggris beserta penjelasannya. Semoga bermanfaat bagi anda. baca juga Contoh Notice dalam Bahasa Inggris dan Penjelasannya . Kunjungi terus KataKataBijakDunia.blogspot.com dan temukan kata bijak dalam bahasa inggris terbaru dan cara mudah belajar bahasa inggris. Semoga bermanfaat, sekian dan terimakasih

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel